• By |Last Updated: Mei 7, 2025|

    Mataram, Februari 2025 — Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Kimia (HMPS P. Kimia) Universitas Mataram resmi memasuki babak baru dalam kepengurusan tahun 2025. Setelah dua bulan berlalu sejak Musyawarah Umum HMPS P. Kimia 2024 yang menandai berakhirnya masa jabatan pengurus sebelumnya, kini tongkat estafet kepemimpinan telah berpindah tangan kepada sosok yang dikenal loyal dan berdedikasi [...]

    read more
  • By |Last Updated: Agustus 9, 2024|

    Mataram, 6 Agustus 2024 – Asesmen Lapangan (AL) oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) untuk Program Studi Pendidikan Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Mataram (Unram) berlangsung dari 5 hingga 6 Agustus 2024. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Gedung A FKIP Unram. Dua asesor LAMDIK yang terlibat dalam proses evaluasi ini adalah Prof. [...]

    read more
  • By |Last Updated: Juni 20, 2024|

    Mataram, 16 Februari 2024 - Pakar di bidang pendidikan kimia dari The University of  Queensland, Australia, Prof. Gwendolyn Lawrie, mengisi kuliah tamu tentang isu-isu terkini pada penelitian pendidikan kimia dan pengaplikasiannya pada pendidikan di negara berkembang. Dalam kesempatan itu, Prof. Lawrie menyampaikan 5 (lima) tema pada penelitian pendidikan kimia dan praktik mengajar sejak 2020, diantaranya [...]

    read more